83 Tahun Pertempuran Selat Sunda, Heather Merritt: Jangan Lupakan Pengorbanan Pelaut dan Marinir Pemberani Itu
ZT. Sebuah pertempuran hebat terjadi di Selat Sunda, malam hari, 28 Februari 1942. Armada Sekutu yang terdiri dari kapal penjelajah ringan Australia HMAS Perth, kapal penjelajah berat Amerika USS ...